Pada industri pertambangan terdapat kegiatan - kegiatan yang terjadi untuk mencapai suatu tujuan. Dalam aplikasinya, terdapat berbagai macam alternatif kegiatan untuk mencapai hasil akhir. Untuk mengoptimalkan pencapaian maka diperlukan kajian atau analisis pada kegiatan - kegiatan tersebut. Mata kuliah Manajemen Tambang memiliki tujuan akhir pengelolaan industri pertambangan untuk meraih pencapaian yang optimal. Mulai dari antrian, proyek, pengalokasian sumber daya, hingga pengelolaan inventori.
File Unduhan :
» Kuliah Pertemuan 6» Kuliah Pertemuan 7» Kuliah Pertemuan 14